SELAMAT DATANG DI DESA KENDUNG KEC.KWADUNGAN KAB.NGAWI

Artikel

PELATIHAN PEMBUATAN PUPUK ORGANIK CAIR (FERINSA)

13 Januari 2023 05:47:10  Administrator  288 Kali Dibaca  Berita Desa

Pupuk Organin Cair (POC) Ferinsa (Fermentasi Urin Sapi) adalah pupuk organik yang berasal dari bahan organik (berasal dari alam). Fungsi POC digunakan untuk mengusir hama tikus, menjaga atau menyehatkan tanaman dari serangan hama dan penyakit. 

Alat dan Bahan :

  • Peralatan : Drum atau Jerigen, Aerator, Selang Aerator, Kapas, Ember, Gayung, Corong, Saringan Santan, Alat Tumbuk (Lumpang), Botol Bekas, Plastisin (malem).
  • Bahan : Urine Sapi (100l), Tetes Tebu (5l), Susu Segar/Kaleng (5l), Terasi (1kg), Kunyit (2kg), Jahe (2kg), Lengkuas (2Kg), Kencur (2Kg), Temu Ireng (2 Kg), Provibio IPB (1l), PK (Kalium Permanganat) (2gr 

Cara Pembuatan :

  • Bahan Kunyit, Jahe, Lengkuas, Kencur, Temu Ireng ditumbuk atau diselep.
  • Semua bahan dicampur dalam drum.
  • Alat Aerator, PK, dan kapas dipasang sesuai urutan aliran.
  • Fermentasi selama 21 hari atau lebih

Penggunaan :

  • Cairan Ferisan satu gelas mineral dicampur air 10l disemprotkan ke tanaman mulai umur 14, 28, 42, 60 Hst.
  • Volume semprot mengabut untuk 1 Ha dengan 400l air atau 28 - 29 tangki isi 14 liter
  • Kebutuhan ferinsa plus untuk 1 Ha sekali semprot adalah 40 gelas air mineral atau sekitar 8 liter.

Kirim Komentar


Nama
No. Hp
E-mail
Isi Pesan
  CAPTCHA Image  
 

 Peta Desa

 Statistik

 Agenda

Belum ada agenda

 Sinergi Program

 Aparatur Desa

Back Next

 Komentar

 Peta Wilayah Desa

 Peta Lokasi Kantor


Kantor Desa
Alamat : Jl. Raya Kendung - Pojok Kec.kwadungan Kab.Ngawi
Desa : Kendung
Kecamatan : Kwadungan
Kabupaten : Ngawi
Kodepos : 63283
Telepon :
Email : desa.kendung@gmail.com

 Statistik Pengunjung

  • Hari ini:43
    Kemarin:37
    Total Pengunjung:23.823
    Sistem Operasi:Unknown Platform
    IP Address:3.145.151.141
    Browser:Mozilla 5.0